☀️ Selamat datang di PPI 165 Arjasari — Wujudkan generasi Islami unggul dalam ilmu, amal, dan akhlak mulia ☀️
Hero Mobile

Jadwal & Alur PPDB

1

Melakukan Pendaftaran Ofline/Online

Pendaftaran Ofline dilakukan dengan datang langsung ke kantor PPI 165 Arjasari atau Daftar Online melalui website ini.

📅 10 Jan 2026 – 30 Juni 2026

2

Melakukan Daftar Ulang/Registrasi Administrasi

Pengumpulan berkas/ registrasi Administrasi dilaksanakan sekaligus pertemuan awal di Aula Pesantren Persis 165 Arjasari.

📝 Sesuai Jadwal

3

Masa Ta’arruf (MATSAMA)

Santri wajib mengikuti Masa Taaruf Santri Baru.

📅 13 – 15 Juli 2026

4

Mulai KBM

Santri siap mengikuti Kegiatan Belajar Mengajar.

📅 Sabtu, 18 Juli 2026

Syarat Pendaftaran

  • Mengisi formulir pendaftaran Offline / Online secara lengkap
  • Mengumpulkan berkas sebagai berikut:

    • a. FC Ijazah 3 lembar / Surat Keterangan Kelulusan
    • b. Pas Foto 3×4 = 3 lembar (Latar: MTs Merah & MA Biru)
    • c. FC Akta Kelahiran 3 lembar
    • d. FC Kartu Keluarga 3 lembar
    • e. FC KTP Ayah & Ibu 3 lembar
    • f. FC Kartu Sosial (PKH / PIP) jika ada
    • g. Surat Keterangan Yatim dari Desa (jika yatim)
  • Semua berkas dimasukkan ke dalam MAP :

    BIRU – Jenjang Mu’allimien / MA
    KUNING – Jenjang MTs
    MERAH – Jenjang MDU
{

Rincian Biaya Awal Masuk Pesantren Persis 165 Arjasari Tahun Pelajaran 2026 / 2027

Tingkat Tsanawiyah (MTs)

No Rincian Santri Non-Asrama Santri Asrama Ket
1Pendaftaran & Test250.000350.0001 Kali
2Biaya Ta'aruf100.000100.0001 Kali
3Seragam Pokok Perempuan lengkap + Khoas 280.000280.0001 Kali
4Seragam Pokok Laki-laki 250.000250.0001 Kali
5Seragam Batik100.000100.0001 Kali
6Seragam Olahraga140.000140.0001 Kali
7Almamater150.000150.0001 Kali
8 Nafaqoh Kepesantrenan bulanan bulan Juli 50.000 50.000 Per-bulan
9 Cicilan Jariyah Pembangunan bulan Juli 40.000 40.000 Per-bulan
10 Biaya makan 1 bulan - 550.000 Per-bulan
TOTAL LAKI-LAKI 1.080.000 1.730.000 1 Kali
TOTAL PEREMPUAN 1.110.000 1.760.000 1 Kali
BIAYA RUTIN BULANAN 90.000 640.000 Bulanan

Tingkat Aliyah / Mu’allimien (MA)

No Rincian Santri Non-Asrama MA Santri Asrama MA Ket
1 Pendaftaran dan Test 300.000 400.000 1 Kali
2 Biaya Ta'aruf 150.000 150.000 1 Kali
3 Seragam Pokok Perempuan Lengkap + Khoas 300.000 300.000 1 Kali
4 Seragam Pokok Laki-laki Lengkap (Dasi + Peci) 300.000 300.000 1 Kali
5 Seragam Batik 120.000 120.000 1 Kali
6 Seragam Olahraga 150.000 150.000 1 Kali
7 Almamater 185.000 185.000 1 Kali
8 Nafaqoh Kepesantrenan Bulan Juli 90.000 90.000 Per-bulan
9 Cicilan Jariyah Pembangunan Bulan Juli 40.000 40.000 Per-bulan
10 Biaya Makan 1 Bulan - 550.000 Per-bulan
TOTAL BIAYA MASUK 1.335.000 1.985.000 1 Kali
BIAYA RUTIN BULANAN 130.000 680.000 Per-bulan

Formulir Pendaftaran

Saya menyatakan bahwa data yang saya isi benar dan dapat dipertanggungjawabkan.